Samsung Galaxy A310 - 16 GB - Hitam

Cek Harga dan spesifikasi Samsung Galaxy A310 - 16 GB - Hitam. Detail produk dari Samsung Galaxy A310 - 16 GB - Hitam– Frame Metal– Cover Belakang KacaJenis Kartu Sim :

Detail produk dari Samsung Galaxy A310 - 16 GB - Hitam

– Frame Metal
– Cover Belakang Kaca
Jenis Kartu Sim : Optional Dual SIM (Nano-SIM, dualstand-by)
Jaringan : GPRS, EDGE, GSM, HSDPA, LTE
Kecepatan : HSPA 42.2/5.76 Mbps, LTE Cat4 150/50 Mbps
Wi-fi : Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi Direct, hotspot
Wireless : Bluetooth v4.1, A2DP, EDR, LE
USB Port : microUSB v2.0
GPS : A-GPS, GLONASS/ BDS, dan NFC
Memori: Internal 16 GB, Eksternal microSD, up to 128 GB
Memori Ram : 1.5 GB Ram
Sistem Operasi : Android OS, v5.1.1 (Lollipop)
Chipset : Qualcomm MSM8916 Snapdragon 410
Processor : Quad-core 1.5 GHz Cortex-A53
GPU : Adreno 306
Kamera Utama : 13 MP, 4128 x 3096 pixels, autofocus, LEDflash

* free V-Gen micro SD 16 GB class 10 Turbo series.

Pasar smartphone Indonesia kedatangan sebuah hp baru dariSamsung yakni Galaxy A3 tipe A310 2016. Kenapa ada tambahan tipe2016 karena sebelumnya sebenarnya Galaxy A3 sudah pernah beredar diIndonesia.

Spesifikasi Galaxy A3 2016 A310 terbilang cukup mumpuni.Mengusung nama besar Samsung diranah smartphone yang sudahterkenal, Galaxy A3 terbaru 2016 ini hadir dengan ukuran layar 4,7inci.

Sama seperti hp Samsung Galaxy lainnya dikelas menengah, layarGalaxy A3 A310 juga sudah dibekali teknologi Super Amoled resolusiHD 1280×720 piksel serta perlindungan ekstra dari Gorilla Glassanti pecah atau anti gores.

Ponsel penerus Galaxy A3 sebelumnya ini juga mendapat sentuhankhusus untuk kamera. Tidak tanggung-tanggung Samsung memberikankapasitas kamera utama sebesar 13 megapixel dan kamera depansebesar 5 megapixel. Tentu saja kamera ponsel Galaxy A3 ini bisamerekam video dengan kualitas baik.Samsung masih memberikan tenagakepada Galaxy A3 (A310) dengan prosesor Quad Core 1.5Ghz CortexA53, memori RAM 1,5GB dan internal memori 16GB.

Ada perbedaan dengan Galaxy A3 sebelumnya. Selain lebihpenampilan lebih modern, tentu saja dapur pacu Galaxy A3 (A310)2016 lebih tinggi dengan hipset Qualcomm MSM8916 Snapdragon 410generasi terbaru.

Sementara di masalah kecepatan, Galaxy A3 2016 lebih cepatdibandingkan sebelumnya yang hanya Quad Core 1,2 Ghz. Selain ituGPU Adreno 306 ikut melengkapi spesifikasi Samsung Galaxy A32016.Harga Galaxy A3 2016 memang lebih mahal dibandingkansebelumnya, karena selain prosesor juga desain, masalah penyimpananjuga memiliki kapasitas lebih tinggi. Selain internal memori 16GB,Galaxy A3 2016 masih bisa ditambahkan dengan eksternal memoriberupa microSD berukuran 128GB.

Nah, spesifikasi yang bisa diandalkan lainnya dari Galaxy A3Edisi 2016 adalah ponsel ini bisa berjalan pada jaringan 4G LTE Cat4. Maraknya vendor operator seperti Telkomsel, XL Axiata, Indosat,dan Smartfren 4G dalam penerapan jaringan LTE di tanah air tentuakan menuntur sebuah smartphone berkemampuan 4G LTE juga.

Spesifikasi lainnya dari ponsel edisi baru Galaxy A3 iniadalah dibekali dual sim card, kemampuan NFC (Neat FieldCommunication), Bluetooth, Wifi, GPS, port microUSB 2.0, dan databaterai 2300 mAh.

Spesifikasi dari Samsung Galaxy A310 - 16 GB - Hitam

SKUSA848ELAA406VSANID-7770536
Ukuran layar4.7
Screen Size (inches)4.7
Sistem Operasi
Ukuran (L x W x H cm)10 x 10 x 15
Berat (kg)1
Kapasitas Harddisk
Tipe garansiNo Warranty

Share this

Previous
Next Post »