Samsung Galaxy S6 Edge Smartphone - Gold [64GB 3GB]

Cek Harga dan spesifikasi Samsung Galaxy S6 Edge Smartphone - Gold [64GB 3GB]. Detail produk dari Samsung Galaxy S6 Edge Smartphone - Gold [64GB/ 3GB]Mendulang sukses bersama Galaxy S series,

Detail produk dari Samsung Galaxy S6 Edge Smartphone - Gold [64GB/ 3GB]

Mendulang sukses bersama Galaxy S series, Samsung kembalimenghadirkan Smartphone flagship bertajuk Samsung Galaxy S6 Edge.Jika dibanding Galaxy S series sebelumnya kali ini Samsungmengusung desain sedikit unik pada Galaxy S6 Edge. 
Tak hanya penampilan desain fresh namun Samsung S6 Edge hadirdengan layar melengkung pada 2 sisi (kanan & kiri) dan beragamhardware kelas atas. Bodi yang terbalut kaca dan alumunium cukupmembuktikan bahwa Smartphone flagship andalan Samsung ini adalahsalah satu perangkat yang cukup eksklusif. Kinerja Processorocta-core yang menopang performa dapur pacu-nya dan RAM 3 GB lebihdari cukup untuk menyebut Galaxy S6 Edge sebagai Smartphone mewahsekaligus tangguh.

Desain Bodi Elegan dan Layar Dual Edge Super AMOLED

Sebelumnya Samsung mendapat sorotan terkait bahan plastik yangterus digunakan meskipun untuk produk high end. Namun kali iniSamsung melunak, terbukti produk Samsung Galaxy S6 Edge kali inimenggunakan material logam dan kaca. Smartphone Samsung inididesain “unibody” dengan kata lain baterainya terintegrasisehingga tidak bisa dilepas. Samsung S6 Edge memiliki dimensiberkisar 142.1 x 70.1 x 7.0 mm dengan bobot 132 gram yang cukupnyaman untuk digenggam ataupun di masukan ke dalam saku.
Bagian depan dan belakang Galaxy S6 Edge diproteksi kaca GorillaGlass 4 dimana bagian tepi terdapat balutan logam aluminium yangkonon memiliki ketahanan tinggi dan tidak bisa bengkok. Berbekalkualitas layar Dual Edge Super AMOLED 5.1 inch Quad-HD beresolusi2560 x 1440 pixel perangkat ini memberi kenyamanan pada jari dankualitas gambar yang luar biasa tajam pada layar yang memilikidesian melengkung pada kedua sisinya. Memiliki layar melengkungpada bagian kanan & kiri Samsung Galaxy S6 Edge tampil sebagaismartphone dengan desian yang tidak pasaran atau monoton. Anda pundapat menambahkan kode warna tertentu sebagai penanda notifikasiuntuk ke 5 orang terdekat Anda. Sehingga Anda dapat langsungmengetahui siapa yang menghubungi Anda meskipun ponsel berada padaposisi terbalik.

Memiliki Kerapatan layar hingga 577 ppi sepertinya tidak adayang perlu dipertanyakan lagi terkait performa layar Galaxy S6Edge.
Samsung Galaxy S6 Edge hadir menggunakan OS 5.0 Lollipop namun Andapun dapat meng upgrade nya ke versi Marshmallow. Navigasinya OSLollipop pun lebih mudah di pahami dan di akses serta di klaimlebih dapat menghemat baterai. Uniknya Android L ini juga mengusungfitur ‘priority’ yang konon tak kalah menarik dari fitur Do NotDisturb yang dimiliki iPhone.

Hardware Tangguh dan Kamera Samsung Galaxy S6 Edge

Samsung Galaxy S6 menggunakan chipset Exynos 7420 denganprosesor Octa-core (perpaduan Quad-core 1.5 GHz Cortex A53 &Quad-core 2.1 GHZ Cortex A57). Performa hardware tersebut masihditopang GPU Mali T760MP8 dan kapasitas RAM sebesar 3GB. Sangattangguh untuk multitasking atau olah file multimedia sepertimenonton film atau bermain game beresolusi tinggi tanpa lag.
Sedikit disayangkan fitur dan spesifikasi hardware yang begitumentereng hanya ditenagai baterai 2.600 mAh. Namun Anda tidak perlukhawatir terkait masa pakai baterai, karena Galaxy S6 sudahdisematkan fitur Quick Charge dimana hanya dengan pengisian waktusekitar 10 menit perangkat bisa digunakan selama kurang lebih 4jam. Selain menggunakan kabel USB, salah satu Smartphone FlagshipSamsung ini dapat di isi ulang menggunakan Wireless Charging(perangkat di jual terpisah)
Beralih ke sektor kamera, nampaknya fitur yang satu ini menjadi‘senjata pamungkas’ Samsung Galaxy S6 Edge. Perangkat ini dibekalikamera utama 16 MP CMOS lengkap dengan LED-Flash, Phase DetectionAutofocus, HDR, Smart OIS dan IR Detect White Balance. Sementarakamera depan berkekuatan 5 MP CMOS dilengkapi fitur VideoRecording: UHD 4K. 
Penjelasan detail kamera diatas membuktikan Samsung Galaxy S6 Edgemempunyai resolusi kamera sangat tajam. Aperture atau bukaan lensaF/1.9 pada kamera depan maupun belakang mampu menghasilkan kualitasgambar dan video superior bahkan pada kondisi low-lightsekalipun.
Untuk mode pemotretan tersedia berbagai fitur semacam panorama,slow motion, pro, fast motion, GIF Animasi, Fokus Selektif danlain-lain. Hebatnya, baik pemoteratan indoor atau outdoor mampumenghasilkan kualitas foto layaknya kamera profesional.

Fitur Lainnya

Samsung galaxy S6 ini di bekali dengan fitur-fitur seperti,fingerprint sehingga hanya Anda yang dapat membuka galaxy S6 Anda.ada juga fitur one click content sharing, yang mana berguna jikaanda ingin melihat video yang ada di smartphone ke smart TV ataubahan presentasi yang bisa di tampilkan ke layar yang lebih lebardengan hanya 1 sentuhan, yang otomatis akan mempairing S6 Edge andadengan Smart TV Samsung seri H5500 ke atas via Bluetooth. Terdapatpula fitur smart manager dimana anda dapat memeriksa informasi ataustatus seperti baterai, memory RAM, ruang penyimpanan danlain-lain

Spesifikasi dari Samsung Galaxy S6 Edge Smartphone - Gold [64GB 3GB]

SKUSA848ELAA7P03EANID-18626992
Camera Back16-20MP
Camera Front5-6 MP
KondisiBaru
Screen Size (inches)5.1
ModelSamsung Galaxy S6 Edge Smartphone - Gold [64GB/ 3GB]
Sistem OperasiAndroid 5.1 Lollipop
RAM memory3GB
Kapasitas Harddisk64GB
Warranty period1 Tahun
Tipe garansiGaransi Lokal

Share this

Previous
Next Post »