Detail produk dari MSI Laptop Gaming GT72 6QD Dominator G 17.3" - Hitam
Performa Bandel untuk Game KelasBerat
MSI GT72 Dominator G dibuat untuk Anda yangsuka bermain Game yang paling rakus performa. Notebook Gaming iniditenagai berbagai spesifikasi PC tercanggih yang kencang dan hematdaya listrik. Ini memungkinkan Anda bisa bermain Game lebih puasdan lebih lama dari biasanya. MSI GT72 Dominator G diperkuatProcessor Quad-Core besutan Intel® Core™ i7 generasi ke-6 yangdibuat dengan arsitektur Skylake terbaru. Teknologi fabrikasi 14 nmyang lebih kecil dibanding generasi sebelumnya (Haswell 22nm) danjumlah Transistor lebih banyak membuat konsumsi daya listrikNotebook Gaming ini sangat efisien. Kemudian untuk menyempurnakantampilan visual saat Anda bermain, MSI GT72 Dominator Gdipersenjatai pengolah grafis pertama di dunia yang mampu menyentuhScore 3DMark 11 di atas 9.600, yaitu NVIDIA® GeForce GTX 970M. Andapun bisa bermain Game dengan mulus pada setingan resolusi FullHD.
Notebook Micro-star international atau lebih dikenal dengan MSIyang bermarkas di Taiwan, saat ini focus memproduksi notebook yangdi peruntukkan untuk kalangan gamer yang menuntut kinerja yangtinggi dengan graphics yang mumpuni untuk bermain game kelas atasdengan settingan terbaik. Berbagai line-up notebook MSI dapat Andatemukan saat ini dengan berbagai spesifikasi yang berbeda denganharga yang kompetitif bagi para gamers di tanah air.
MSI selain focus kepada spesifikasi yang tertanam di dalamnya, jugamelengkapi notebook gamingnya dengan berbagai port yang di perlukanuntuk Anda, mulai dari USB Type-c, Display port, ThunderBolt danlain sebagainya. Tidak hanya itu, beberapa notebook bahkanmenggunakan keyboard jenis mekanik yang jarang di temukan padanotebook competitor lainnya. Urusan layar, MSI memberikan pilihanmulai dari layar 14 Inch hingga 17 Inch dengan resolusi mulai dariFull HD hingga 4K dengan tingkat Adobe RGB 100 persen pada beberapaseri notebooknya.
Tidak hanya itu, MSi juga mempersenjatai notebooknya dengan storagejenis mulai dari Hard disk dengan kecepatan tinggi hingga M2.SSDdengan optional RAID (Redundant array of inexpensive disks) dimanaoptional ini menggabungkan kinerja sebuah storage sehingga dapatmemberikan kinerja yang lebih tinggi dan lebih efisien. Selain itu,ada beberapa seri memperbolehkan dilakukan praktek overclockingdengan batas tertentu untuk dapat memberikan kinerja yang lebihbaik ketika bermain game.
Dari keseluruhan yang diberikan, bisa di katakan notebook gamingMSI adalah salah satu brand terbaik notebook di kelas gamingdengan desain casing menawan yang juga mencerminkan bahwa notebookini lahir untuk memenuhi tuntutan para gamers di seluruh penjurudunia.
MSI GT72 Dominator G diperkuat Processor Intel® Core™ generasi ke-6yang dibuat dengan arsitektur Skylake terbaru. Processor generasiSkylake memiliki teknologi fabrikasi 14nm yang 1.5X lebih keciljika dibanding fabrikasi 22nm pada Processor Intel® Core™ generasike-4. Fabrikasi yang lebih kecil juga membuat ukuran Processorlebih kecil sehingga relatif lebih efisien dibanding Processor seripendahulunya. Bahkan, konsumsi daya listrik Intel® Core™ i7 padaMSI seri GT72 Dominator G ini lebih rendah jika dibanding Processorgenerasi ke-5 (Intel® Core™ i7-5700HQ). Processor Intel® Core™Skylake sudah didukung pengolah grafis terintegrasi Intel® HDGraphics yang bisa memuluskan tampilan visual beresolusi tinggipada layar. Intel® HD Graphics didesain untuk memenuhi kebutuhanAnda baik saat bermain Game, memutar konten multimedia beresolusitinggi, dan bekerja dengan berbagai macam aplikasi desaingrafis.
MSI GT72 Dominator G didukung Processor Intel® Core™ i7-6700HQ yangdibuat dengan teknologi arsitektur Skylake dan fabrikasi 14nm.Konsumsi daya listriknya lebih hemat dibanding Processor duagenerasi sebelumnya (Haswell-generasi ke-4; Broadwell generasike-5). Kecepatan di setiap Core yang mencapai 2.6 GHz bisaditingkatkan hingga 3.5 GHz berkat dukungan teknologi Intel® TurboBoost. Teknologi ini bekerja untuk tingkatkan performa Processorsaat beban pekerjaan sudah mencapai puncaknya. Dengan begini Andatak perlu khawatir performa PC menurun saat sedang asyik bermainGame.
Selain teknologi Turbo Boost, Intel® Core™ i7-6700HQ juga sudahdipersenjatai dengan teknologi Hyper-Threading. Teknologi inimemungkinkan keempat buah Core pada Processor bekerja dua kalilipat lebih banyak dibanding Processor dengan empat Core lainnya.Dalam satu Processor terdapat empat Core fisik dan empat Corevirtual, sehingga kinerja komputasinya bisa menyamai satu Processordengan delapan Core (Octa-Core). Keuntungan dari teknologiHyper-Threading adalah membuat Anda bisa bekerja secaraMultitasking lebih lancar sekaligus menghemat daya listrik.
Setiap Core bekerja dua lebih banyak dibanding Processor Multi-Corestandar.
By: JohnW4ng
MSI GT72 Dominator G hadir dengan pengolah grafis NVIDIA® GeForceGTX 970M. Pengolah grafis untuk Notebook ini menorehkan ScoreBenchmark 3D Mark 11 yang luar biasa yakni di atas 9.600. Scoreyang tinggi membuktikan Anda bisa memainkan konten Multimedia ataumain Game dengan kualitas resolusi tinggi tanpa kendala. NVIDIA punmelengkapi pengolah grafis kelas premiumnya ini dengan fitur NVIDIAG-SYNC™. Fitur ini dapat mengurangi efek patahan horizontal padagambar di layar saat memainkan Game pada setingan resolusi tinggi.Fitur G-SYNC juga berguna untuk mengurangi lag atau jeda sehinggaAnda bisa bermain Game dengan mulus, cepat, dan responsif padaresolusi terbaik.
Performa grafis 28.2% lebih baikdibanding pendahulunya (GeForce 870M)
G-SYNC menyelaraskan Resfresh Rate layar ke GPU untuk hilangkanScreen Tearing dan Stuter.
Berbekal layar 17.3 Inch dengan resolusi Full HD, MSI GT72Dominator G bisa jadi Notebook Gaming yang akan diidolai banyakGamer. Ukuran layar yang besar membuat siapapun Anda bisa lebihpuas bermain Game dengannya. Resolusi yang dua kali lebih baikdibanding layar HD juga akan membuat pengalaman bermain Anda jadilebih memuaskan. Semua gambar pada layar akan tersaji dengan begitutajam. Saat memainkan Game pada setingan resolusi Full HD pun akanterasa makin sempurna. Layar MSI GT72 Dominator G dilengkapiteknologi IPS yang membuat tampilan layar bisa dilihat jelas dariberbagai sudut. Tampilan layarnya 40% lebih cerah dan 20% lebihjernih dibanding layar TN Panel biasa.
Teknologi gambar dan suara ikut melengkapi kehebatan MSI GT72Dominator G. Teknologi True Color membuat warna lebih akurat,hingga mendekati 100% warna sRGB. Tiap warna dapat menampilkankomposisi warna yang presisi dengan detail untuk setiap aplikasidan Game yang Anda mainkan. Di sektor suara, Notebook ini didukungteknologi Dynaudio. Teknologi ini dapat meningkatkan kekuatanamplitudo suara hingga 50%, sehingga Anda bisa menikmati suara Gamelebih kencang hingga 10 dBA.
Spesifikasi dari MSI Laptop Gaming GT72 6QD Dominator G 173" - Hitam
SKU | MS732ELAA60160ANID-13032430 |
AC Adapter | yes |
Battery Life | 11-15 Hour |
Camera Front | 7 MP and up |
Tipe Processor | Intel Core i7 |
CPU Speed | 7-8Ghz |
Ukuran layar | 17.3 |
Graphics Card | Intel |
Graphics Memory | 4GB |
Hard Drive Capacity | 1TB |
Input/Output Ports | USB 3.0 |
Model | Toko New Tech-Laptop_gaming_GT_Series_GT72_6QD_Dominator_G |
Sistem Operasi | Windows |
Processor Type | Quad-core |
Ukuran (L x W x H cm) | 38 x 27 x 3 |
Berat (kg) | 3 |
Software Offerings | Windows |
RAM | 8GB |
Touchpad | Yes |
Warranty period | 1 Year |
Tipe garansi | Supplier warranty |
Wireless Connectivity | Wifi |