Detail produk dari Evercoss Jump TV P4 - RAM512MB/4GB - 3G - TV Analog- Hitam
Evercoss Jump TV alias Evercoss P4 ini memang masih berjalanpada sistem operasi android kitkat. Belum ada informasi lanjutanapakah pihak Evercoss akan memberikan update os pada smartphoneyang satu ini. Tampilan antarmukanya sendiri menggunakan androidstock rom, yang sangat nyaman untuk dioperasikan. Sesuai namanyaEvercoss Jump TV dibuat untuk kebutuhan menonton TV. Sehingga padabagian spesifikasinya tidak membawa spek yang tinggi.
Bicara mengenai desain, perangkat ini hadir dengan 2 pilihanwarna yakni hitam dan putih. Bagian belakang dibuat dengan teksturyang unik dan membuat pengguna tidak akan merasa licin saatmenggenggam Evercoss Jump TV. Letak speakernya sendiri ditempatkanpada bagian bawah. Uniknya, kamera belakangnya dirancang denganbentuk kotak yang tepat dibagian bawahnya terdapat fitur LED Flash.Lalu untuk bagian depannya sendiri, memakai 3 tombol capacitivetouchscreen dan kamera depan ditempatkan dibagian atas bersebelahandengan speaker telepon. Menariknya, Evercoss Jump TV hadir dengankamera depan berfitur LED Flash.
Evercoss Jump TV
Add to Compare Compare
Processor
Quad Core 1 Ghz
RAM
512 MB
Memory
4 GB
Layar
4 Inci
Kamera Utama
5 MP
Sistem Operasi
Android Kitkat
- Diskripsi
- Spesifikasi
Advertisement
Spesifikasi Dan Harga Evercoss Jump TV
Harga Evercoss Jump TV – Pasarsmartphone android lokal kembali diramaikan oleh vendor lokalternama Evercoss. Yang kali ini mereka merilis Evercoss Jump TVsebagai smartphone murah dengan desain yang ramah. Tidak dipungkirijika pasar lokal sudah banyak dijejali cukup banyak smartphonemurah. Tapi kalau dibandingkan dengan smartphone murah lainnya,Evercoss masih menjadi vendor lokal yang paling bisa membuatsmartphone android dengan harga paling murah ketimbang vendorlainnya.
Hp Evercoss Jump TV
Evercoss Jump TV alias Evercoss P4 ini memang masih berjalanpada sistem operasi android kitkat. Belum ada informasi lanjutanapakah pihak Evercoss akan memberikan update os pada smartphoneyang satu ini. Tampilan antarmukanya sendiri menggunakan androidstock rom, yang sangat nyaman untuk dioperasikan. Sesuai namanyaEvercoss Jump TV dibuat untuk kebutuhan menonton TV. Sehingga padabagian spesifikasinya tidak membawa spek yang tinggi.
Bicara mengenai desain, perangkat ini hadir dengan 2 pilihanwarna yakni hitam dan putih. Bagian belakang dibuat dengan teksturyang unik dan membuat pengguna tidak akan merasa licin saatmenggenggam Evercoss Jump TV. Letak speakernya sendiri ditempatkanpada bagian bawah. Uniknya, kamera belakangnya dirancang denganbentuk kotak yang tepat dibagian bawahnya terdapat fitur LED Flash.Lalu untuk bagian depannya sendiri, memakai 3 tombol capacitivetouchscreen dan kamera depan ditempatkan dibagian atas bersebelahandengan speaker telepon. Menariknya, Evercoss Jump TV hadir dengankamera depan berfitur LED Flash.
Sisi bagian kanannya sendiri digunakan untuk tempat tombolpengatur volume dan power. Sedangkan untuk slot microsd serta dualsim nya ditempatkan dibagian dalam bersamaan dengan baterainya.Ukuran bodinya terbilang tepat mencapai 10.8 mm sedangkan beratnyaterbilang cukup ringan karena hanya berbobot 125 gram saja.Mengenai layarnya, Evercoss Jump TV dibekali layar berukuran 4 incidengan bekalan resolusi 800 x 480 pixels yang sama seperti yangdigunakan oleh EvercossWinner T Max.
Karena harga Evercoss Jump Tv sudah sangat murah, maka Evercosstidak memberikan pelindung layar serta teknologi panel IPS. Untukbagian sektor dapur pacunya sendiri, perangkat android inimengandalkan prosesor Quad Core 1 Ghz dan RAM 512 MB. Memoriinternalnya memiliki kapasitas 4 GB yang masih bisa diperluas lagihingga 32 GB. Spesifikasi ini terbilang cukup standar, dan mungkinhanya cukup untuk digunakan browsing serta chatting. Untukkebutuhan gaming, kami rasa tidak akan memadai karena melihat darikapasitas RAM yang dimilikinya.
Untuk konektivitasnya sendiri, Evercoss Jump TV mengandalkanjaringan 3G dan slot kartu Dual SIM. Meskipun tidak dibuat denganjaringan 4G LTE karena harga nya sudah sangat murah. Namun EvercossJump TV ini sudah sangat mampu memberikan kecepatan internet yangcepat untuk kebutuhan sosial media. Apalagi ia memiliki fitur videocall. Selain fitur video call, Hp Evercoss Jump TV juga didukungoleh fitur Gesture Smart Access dan TV Analog Free.
Buat yang sangat hobi menonton TV, maka Evercoss Jump TV inipatut untuk dipertimbangkan. Apalagi harga Evercoss Jump TV inisangatlah murah. Kapasitas baterai smartphone ini memiliki daya1500 mAh. Bagian kamera belakangnya memiliki lensa 5 MP dan 1.3 Mpuntuk bagian depan.
Spesifikasi dari Evercoss Jump TV P4 - RAM512MB4GB - 3G - TV Analog- Hitam
SKU | EV556ELAAEPP8LANID-32542219 |
Camera Back | 1 to 5MP |
Camera Front | 1-2 MP |
Kondisi | Baru |
Screen Size (inches) | 4.0 |
Model | EVERCOSS P4 HITAM |
Network Connections | 3G |
Sistem Operasi | Android |
Ukuran (L x W x H cm) | 1X1X1 |
Berat (kg) | 1 |
RAM memory | 512MB & Under |
Sim Slots | Dual |
Kapasitas Harddisk | 4GB |
Jenis Baterai | Removable Rechargeable Battery |
Warranty period | 1 Tahun |
Tipe garansi | Garansi Lokal |