Detail produk dari Xiaomi Redmi Note 4 3GB - 64GB Gray
Redmi Note 4 sendiri hadir dengan desain bodi yang premium.Bodinya menggunakan material logam, lengkap dengan sensor pemindaisidik jari di bagian belakangnya. Redmi Note 4 memiliki dimensi 151x 76 x 8,35 mm dengan bobot 175 gram.
Perangkat ini dibekali dengan layar IPS berbentang 5,5 inciresolusi Full HD 1080p. Tingkat kecerahannya diklaim mencapai 450nit.
Performa Lebih Cepat DenganProcessor Deca Core
Namun yang paling menarik dari smartphone ini adalah processoryang dipakainya. Dimana, Xiaomi membekalinya dengan processor DecaCore 64-Bit yang berpadu dengan chipset Mediatek MT6797 HelioX20.
Processornya terbagi dalam tiga intiyang masing-masingnya memiliki kecepatan Dual Core 2.1 GhzCortex-A7, Quad Core 2.0 Ghz Cortex-A53, dan Quad Core 1.4 GhzCortex-A53. Processor tersebut diklaim memiliki performa 62% lebihcepat dibandingkan Mediatek Helio X10 yang sebelumnya kita jumpaipada Xiaomi Redmi Note 3 generasi pertama. Selain itu, didalamnyajuga terpasang GPU Mali-T880MP4 yang membuat kinerja gaming RedmiNote 4 semakin mumpuni dan bisa menjalankan berbagai game HD denganlancar.
Daya tahan baterainya sangat luarbiasa, karena sudah tertanam baterai berkapasitas 4.100 mAh yangmemungkinkan wakti bicara dan masa aktif sangat lama. Menariknyalagi, Xiaomi menghadirkan fitur Fast Charging yang nantinya akanmengoptimalkan kecepatan pengisian baterai secara signfikan. Selainitu, baterai Xiaomi Redmi Note 4 diklaim bisa bertahan terusmenerus selama 12 Jam ketika dipakai mengaktifkan navigasi GPS.Lalu ada pula sistem operasi Android Marshmallow 6.0.1 yang berluatantarmuka MIUI 8.
Tangkapan gambar yang diambil kamerabelakang Xiaomi Redmi Note 4 akan terlihat sangat realistis.Pasalnya smartphone ini memiliki kamera belakang beresolusi 13Megapixel dengan besaran aperture f/2.0. Hasil fotonya akanterlihat tajam dan lebih detail, karena sudah ada fitur PhaseDetection Autofocus yang mampu mempercepatan pengambilan autofocusdalam waktu kurang dari 1 detik. Di bagian belakang juga terpasangfitur Dual Tone LED Flash untuk memaksimalkan pencahayaan setiapfoto yang sobat bidik melalui kamera belakang.
Asal sobat ketahui, kamera belakangXiaomi Redmi Note 4 memiliki resolusi lebih kecil dibandingkankamera Redmi Note 3 yang mengusung kamera beresolusi 16 Megapixel.Walaupun begitu, smartphone ini tetap bisa diandalkan ketikamengabadikan berbagai momen. Sedangkan untuk bagian depan, sudahada kamera 5 Megapixel yang sama-sama memiliki aperture berukuranf/2.0. Kedua kamera tersebut mampu merekam video beresolusi FullHD 1080p@30fps, dan kamera belakangnya bisa digunakan untukmerekam video slow motion 720p@120fps.
Konektivitas Lengkap danMendukung 4G LTE
Sama seperti Redmi Note 3, smartphoneini mengadopsi slot sim berjenis Hybrid. Slot tersebut bisa sobatpakai untuk mengaktifkan fitur Dual Sim dan microSD. Namun sobathanya bisa memakai satu sim apabila menambahkan memori ekternalkedalamnya. Selain itu, tersedia pula teknologi 4G LTE yangmemungkinkan akses internet lebih cepat hingga kecepatan 300 mbps.Pasalnya smartphone ini sudah mengadopsi teknologi 4G LTE Cat6.Lalu ada pula fitur VoLTE yang memungkinkan komunikasi video callataupun panggilan telepon lebih lancar.
Sayangnya harga Xiaomi Redmi Note 4yang murah membuatnya belum dilengkapi teknologi USB Type-C. Namunsobat tak perlu kecewa, karena smartphone ini memiliki portMicroUSB 2.0 yang didukung teknologi USB-OTG. Lalu ada pulateknologi Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac Dual Band yang memungkinkankoneksi nirkabel lebih cepat pada frekuensi 2.4 Ghz serta 5 Ghz.Tak ketinggalan fitur Bluetooth v4.2, Infrared, dan navigasi GPSyang dimaksimalkan oleh satelit A-GPS serta Glonass jugadimilikinya.
Spesifikasi dari Xiaomi Redmi Note 4 3GB - 64GB Gray
SKU | XI619ELAA9FCX4ANID-21858450 |
Screen Size (inches) | 5.5 |
Model | Redmi note 4 3/64GB Gray |
Kapasitas Harddisk | 64GB |
Warranty period | 1 Tahun |
Tipe garansi | Garansi Lokal |